SEMOGA BERHASIL
Soal Nomor 1
Berdasarkan data
hasil evaluasi pembelajaran tentang memahami teks anekdot ternyata hasilnya
tidak maksimal. Dari 30 siswa dinyatakan belum tuntas sejumlah 15 sehingga
mengikuti program remidial. Sedangkan yang dinyatakan tuntas sejumlah 15 orang
mengikuti program pengayaan. Kegiatan pengayaan untuk 15 siswa dapat dilakukan
oleh guru dengan cara...
A.
Mengadakan pendalaman materi terkait dengan
KD tersebut
B. Digabung dengan
siswa yang belum tuntas ikut remedial
C. Melanjutkan
materi pada KD selanjutnya
D. Memberi tugas
mengerjakan lembar kerja siswa
Soal Nomor 2
Penguatan pendidikan
karakter berbasis budaya sekolah antara kegiatan literasi, penguatan pendidikan
karakter berbasis kelas yaitu pembelajaran tematik menggunakan kecakapan abad
21, terutama 4C berikut ini kecuali...
A. Berpikir kritis
(critical thinking)
B. Kolaborasi
(collaboration)
C.
Belajar mandiri (self-regulation learning)
D. Komunikasi
(communication)
Soal Nomor 3
Terjadi perbaikan
koordinasi tubuh, ketahanan tubuh bertambah, anak laki laki cenderungaktifitas
yang ada kontak fisik seperti berkelahi dan bergulat, koordinasi mata dan
tangan lebih baik.Terjadi pada masa perkembangan…
A.
Perkembangan fisik pada masa anak Usia 8-9 tahun,
B. Karakteristik
perkembangan fisik pada masa anak Usia 10-11 tahun.
C. Karakteristik
perkembangan fisik pada masa remaja
D. Karakteristik
perkembangan fisik pada masa dewasa.
Soal Nomor 4
Kisah tawuran antar
pelajar sebagai Erosi moralitas, disebabkan oleh kegagalan proses belajar
sosial akibat kerapuhan sistem pendidikan dan pranata social, Dibawah
inikecuali....
a. Pendidikan terlalu menekankan aspek
kognitif dalam kerangka “belajar untuk tahu” (learning to know).
b. Kurang memperhatikan arti penting “belajar
untuk mengerjakan kecakapan hidup”
(learn ing to do),.
c. Karena memperhatikan
belajar mengembangkan jatidiri” (learning to be)
d. Kurang memperhatikan belajar
mengembangkan keharmonisan hidup bersama” (learning to live together)
Soal Nomor 5
Kemampuan peserta
didik untuk membina hubungan dan kemampuan memotivasi diri termasuk
kecerdasan….
A. Kognitif
B. Sosial
C.
Emosional
D. Moral
Soal Nomor 6
Cenderung
mengarahkan siswa untuk berfikir linier, konvergen, tidak kreatif dan tidak
produktif, adalah kelemahan dari...
A. Teori humanistik
B. Teori Kognitif
C. Teori
kontruktivistik
D. Teori
behavioristik
Soal Nomor 7
Menurut Piaget,
proses belajar akan terjadi jika mengikuti tahap-tahap berikut ini, kecuali….
A.
Asimilasi
B. Akomodasi
C. Ekuilibrasi
D. Disenquilibrium
Soal Nomor 8
Jika seorang guru
melakukan aktifitas pembelajaran sebagai berikut:1) Membekali murid tidak hanya
dengan fakta-fakta, melainkan diarahkan pada kemampuan penguasaan dalam proses berfikir
dan berkomunikasi,2) Berperan sebagai fasilitator dan pembimbing belajar
peserta didik.3) Melakukan penilaian yang mencakup cara-cara penyelesaian
masalah dengan berpatokan pada aturan yang berlaku, seperti peta konsep,
diagram ven, portopolio, uji kompetensi, dan ujian komprehensif. Maka guru
tersebut dapat dikatakan menggunakan pembelajaran yang berbasis....
A. Kognitivisme
B. Behaviorisme
C.
Konstructivism
D. Humanisme
Soal Nomor 9
Menurut teori ini,
peranan guru dalam pembelajaran adalah sebagai fasilitator, motivator,dan
memberikan kesadaran mengenai makna kehidupan pada siswa. Teori belajar
iniberusaha memahami perilaku belajar dari sudut pandang pelakunya bukan dari
sudut pandang pengamatnya. Teori belajar ini adalah...
A. Sibernetik
B.
Humanistik
C. Behaviorisme
D. Konstruktivisme
Soal Nomor 10
Kompetensi berkenaan
dengan kemampuan pendidik sebagai bagian dari masyarakat untuk berkomunikasi
dan bergaul secara efektif dengan peserta didik, sesame pendidik, tenaga
kependidian, orang tua siswa, dan masyarakat sekitar disebut….
A.
Kompetensi Sosial
B. Kompetensi
Pedogogik
C. Kompetensi
Professional
D. Kompetensi
Kepribadian
Soal Nomor 11
Ahmad adalah seorang
siswa yang membuat keputusan dan membuat kerangkan kerja serta terdapat masalah
yang pemecahannya tidak ditentukan sebelumnya. Hal ini merupakan ciri khas dari
model pembelajaran…
A.
Problem Based Learning
B. Project based
learning.
C. Contextual
Learning
D. Project Oriented
Learning
Soal Nomor 12
Langkah dalam
mengembangkan berikir kritis menurut Ennis dan Norris salah satunyameliputi;
mendeduksi dan mempertimbangkan hasil deduksi, menginduksi dan mempertimbangkan
hasil induksi, membuat dan menentukan nilai pertimbangan. Hal inimerupakan
kelompok pada langkah...
A. Membangun
keterampilan dasar,.
B. Memberikan
penjelasan secara sederhana
C.
Menyimpulkan
D. Mengatur strategi
dan taktik
Soal Nomor 13
ciri-ciri dari orang
kreatif menurut gulitford….
A.
Kelancaran berpikir, Keluwesan berpikir, Elaborasi, Originalitas
B. Berfikir
divergen, sering bertanya, memiliki cara berfikir yang baru,
C. Jawaban a dan b
benar.
D. Jawaban a dan b
salah
Soal Nomor 14
Kurikulum perlu
memperhatikan perubahan yang terjadi di masyarakat, ilmu pengetahuan,
kepemimpinan, dan politik. Perubahan yang dikemukakan di atas memberikan
landasan kuat bagi perubahan suatu kurikulum PAI dilingkungan sekolah. Pendapat
ini dikemukakan oleh.....
A. Zais
B.
Olivia.
C. Hilda Klein
D. Berfikir linier
Soal Nomor 15
TPACK atau TPACK-P
perlu diimplementasikan dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI). Materi
PAI (bersama dengan Kewarganegaraan, Pancasila, Bahasa Indonesia) termasuk
dalam kelompok Mata Pelajaran Pengembangan Kepribadian (MPK), dan dirancang
penyajiannya kepada peserta didik dengan berbasis..….
A.
Kompetensi
B. Website
C. Kelas
D. Sekolah
Soal Nomor 16
Dibawah ini
merupakan Keterampilan Global Guru Abad 21 kecuali….
A. Ahli
menyusun perangkat pembelajaran
B. Keterampilan
Berpikir Kritis; dan Kemampuan Menyelesaikan Masalah; (3)
C. Komunikasi dan
Kolaborasi; dan Literasi Media Informasi, Komunikasi, dan
Teknologi
D. Kreativitas dan
Inovasi;
Soal Nomor 17
Berikut ini
meruapakan langkah-langkah guru menyusun materi ajar, kecuali...
A. Identifikasi
standar kompetensi dan kompetensi dasar
B.
Menentukan tujuan pembelajaran
C. Identifikasi
jenis-jenis materi ajar> yang menekankan aspek intelektual
seperti pengetahuan pengertian dan
ketrampilan berfikir.
D. Memilih sumber
bahan ajar
Soal Nomor 18
Pendekatan saintifik
dalam pembelajaran adalah proses pembelajaran yang dirancang agar peserta didik
secara aktif mengonstruksi konsep, prosedur, hukum atau prinsip melalui tahapan
saintifik, yakni...
A. Mengamati;
merumuskan masalah; mengajukan/merumuskan hipotesis; mengumpulkan data;
menganalisis data; menarik kesimpulan; mengomunikasikan.
B. Mengamati; sumber data; hasil data; menarik
kesimpulan
C. Mengamati; merumuskan tujuan; mengajukan/merumuskan
hipotesis; mengumpulkan data; menganalisis data; kesimpulan; mengomunikasikan.
D. Mengamati; merumuskan masalah; evaluasi;
dan hasil;
Soal Nomor 19
Dalam mengawali
pelajarannya, Pak Ali merumuskan pertanyaan, mengumpulkan data(informasi)
dengan berbagai teknik, mengasosiasi/ menganalisis/mengolah data (informasi)dan
menarik kesimpulan serta mengkomunikasikan hasil yang terdiri dari kesimpulan
untuk memperoleh pengetahuan, keterampilan dan sikap. Langkah yang dilakukan
Pak Ali itu merupakan bagian dari model pembelajaran…
A. Portofolio
B.
Saintifik
C. Penemuan
D. Autentik
Soal Nomor 20
Dalam mengawali
pelajarannya, Pak Mamaz Nendar menyampaikan suatu permasalahan guna menggugah
dan menimbulkan kepenasaran-kepenasaran para siswanya. Langkah tersebut
bertujuan untuk mendorong para siswa agar mau mengembangkan kreativitasnya
.Langkah yang dilakukan Pak Mamaz Nendar itu merupakan bagian dari model
pembelajaran….
A. Portofolio
B. Saintifik
C.
Penemuan
D. Autentik
Soal Nomor 21
Rencana pembelajaran
sedapat mungkin bertujuan agar peserta didik mengasah belajar menagani emosi
dan menghubungkan dengan lainnya secara terampil, mengembangkan ciri personal
positif seperti kendali diri dan nilai-nilai seperti keadilan. Tujuan ini dalam
rangka mengasah yang disebut….
A. Berpikir
B.
Kecerdasan emosional
C. Kemandirian.
D. Artikulasi
Soal Nomor 22
Dibawah ini adalah
komponen utama pembelajaran kontekstual, kecuali….
A. Konstruktivisme
(constructivism),
B. Menyelidiki
(inquiry),
C. Pemodelan
(modeling), dan
D.
Memiliki ciri Futuristik
Soal Nomor 23
Model pembelajaran
yang memanfaatkan berbagai sumber dan media belajar yang ada di lingkungan
sekitar adalah aplikasi pembelajaran...
A. Kooperatif
B. Berbasis masalah
C.
Kontekstual
D. Futuristic
Soal Nomor 24
Mereka adalah
orang-orang terbuka, melalui tradisi jejaringnya mereka terbelajarkan untuk
menjadi terbuka, karena dalam jaringannya semua penganut agama ada dan
terkelompokkan adalah konsep pembelajaran...
A. Kooperatif
B. Berbasis masalah
C. Kontekstual
D.
Futuristic
Soal Nomor 25
suatu proses
mengubah jawaban instrumen mejadi angka-angka yang merupakan data kuantitatif
dari suatu jawaban terhadap item (butir) dalam instrumen. disebut…
A. Pengukuran
B. Penilaian
C. Penugasan
D.
Pensekoran
0 Komentar